Power Plant
Published on July 13, 2025
Power Plant
This power plant’s website is open for public viewing, but perhaps they’ve been a little too open with certain configurations.
Pada challenge ini, kita diberikan sebuah link website, langsung saja kita akses
Setelah mencari informasi di web ini tidak ditemukan sesuatu yang mencurigakan, oleh karena itu kita coba akses beberapa endpoint penting.
Setelah akses /robots.txt ditemukan informasi berikut
Lalu, coba akses http://20.6.129.177:8081/secret_code.txt, namun mendapat 404 Not Found.
Lalu pada halaman utama tadi terdapat gambar dan setelah di cek untuk direktori lokasi gambar ada di
http://20.6.129.177:8081/static/images/power_plant.png
Kita coba untuk taruh endpoint /secret_code.txt ke dalam /static
Flag: FITUKSW{b3_ec0_fr13ndly}